Apple Siapkan Mode Desktop untuk iPhone dan Menu Bar di iPadOS 19
Manokwari, Beritakasuari.com - Apple dikabarkan tengah menyiapkan inovasi besar lewat pembaruan iOS 19 dan iPadOS 19, yang dijadwalkan meluncur pada ajang WWDC 2025. Fokus...
Program 100 Hari Bupati Teluk Bintuni: ASN Didorong Maksimalkan Tugas dan Koordinasi
Teluk Bintuni, Beritakasuari.com - Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Teluk Bintuni, Papua Barat, diimbau untuk meningkatkan kinerja dan komitmen guna...
Ketua Komnas HAM Papua Diserang Saat Rekonstruksi Kasus Hilangnya Iptu Tomi
Teluk Bintuni, Beritakasuari.com - Ketua Komnas HAM Perwakilan Papua, Frits Ramandey, mengalami insiden penembakan saat menjalankan misi kemanusiaan dalam operasi pencarian Iptu Tomi Samuel...
Dengan JKN Aktif, Jemaah Haji Manokwari Siap Beribadah Tanpa Cemas
Manokwari, Beritakasuari.com - BPJS Kesehatan Cabang Manokwari, Papua Barat, memastikan seluruh calon jemaah haji (CJH) tahun 2025 terlindungi melalui keikutsertaan aktif dalam program Jaminan...
Kapolda Papua Barat dan Dua Brigjen Pimpin Langsung Operasi Pencarian AB Moskona 2025
Teluk Bintuni, Beritakasuari.com - Tiga perwira tinggi Polri turun langsung ke medan ekstrem Papua Barat untuk memimpin Operasi Alfa Bravo Moskona 2025, misi pencarian...
Cara Cek Pemilik Nomor Telepon Tak Dikenal Secara Online Tanpa Aplikasi
Manokwari, Beritakasuari.com - Dalam keseharian, kita sering kali menerima panggilan dari nomor yang tidak dikenal. Daripada terus bertanya-tanya dan merasa terganggu, kini ada cara...
Silaturahmi Warga Bima di Manokwari, IKKB Rayakan Halal Bi Halal 1446 H
Manokwari, Beritakasuari.com - Ikatan Kerukunan Keluarga Bima (IKKB) Manokwari menggelar acara Halal Bi Halal 1446 H di Gedung Majelis Ulama Indonesia (MUI) Papua Barat...
Perjalanan Manokwari United di Liga 4 Berakhir di Babak 64 Besar
Banyuwangi, Beritakasuari.com - Manokwari United harus mengakhiri perjalanannya di putaran nasional Liga 4 musim 2024/2025 setelah gagal melaju dari babak 64 besar. Dua hasil...
Wagub Papua Barat: Pemangkasan Anggaran Bersifat Nasional, Tak Ada Pengecualian
Manokwari, Beritakasuari.com - Wakil Gubernur Papua Barat, Mohamad Lakotani, menegaskan bahwa pemangkasan anggaran sebagai bagian dari kebijakan efisiensi pemerintah pusat tidak membuka ruang pengecualian bagi...
Hermus Indou: Gelar Guru Besar Prof. Roberth Hammar Wujud Ketekunan dan Komitmen Akademik
Manokwari, Beritakasuari.com - Bupati Manokwari, Hermus Indou, menilai bahwa penyematan gelar Guru Besar kepada Prof. Dr. Roberth K. R. Hammar merupakan hasil dari ketekunan,...